Saturday, April 26, 2014

Agama sebagai Gejala Budaya dan sosial



resume

Pada mulanya ilmu yang berkembang dimasyarakat ada dua yaitu ilmu alam dan ilmu budaya. Ilmu alam menbahas mengenai : fisika, bioligi dan yang lain. Sedang ilmu budaya mempunyai sifat tidak berulang, tetapi unik. Contoh, budaya kraton Yogya. Kemudian diantara penelitian budaya dan alam itu terdapat penelitian ilmu-ilmu sosial yang berada diantara kedua penelitian tersebut. Yang memahami gejala-gejala yang tidak berulang dengan memahami keterulangannya. Benarkah hasil penelitian alam itu subyektif dan dapat di cek lagi keterulangannya? dalam menjawab pertanyan ini ada dua pendapat yang pertama, aliran bahwa peneitian sosial lebih dekat kepada penelitian budaya, berarti sifatnya unik